Satuan Pengawas Internal
Kunjungan SPI UNJ ke UNNES

Kunjungan SPI UNJ ke UNNES

Semarang,  8 – 10 Desember 2016,  Kegiatan studi banding ke UNNES diperlukan sebagai sarana belajar bagi tim Satuan Pengawas Internal Universitas Negeri Jakarta (SPI UNJ) dan tim akuntansi dan keuangan UNJ mengenai best practices dari pengalaman UNNES. Pengetahuan – pengetahuan yang di peroleh di lokasi studi banding tentunya diharapkan akan…

Workshop Percepatan Pelaporan Keuangan UNJ 2016

Workshop Percepatan Pelaporan Keuangan UNJ 2016

UNJ, Desember 2016 Dalam rangka pelaksanaan Kegiatan tahun 2016 Satuan Pengawas Internal Universitas Negeri Jakarta menyelenggarakan Workshop Percepatan Pelaporan Keuangan UNJ, pada hari Selasa – Rabu, tanggal 06 – 07 Desember 2016 bertempat di gedung Kihajar Dewantara Universitas Negeri Jakarta (Sergur). Kegiatan ini merupakan salah satu tugas dan fungsi SPI…